KUPAS.Bogor

02/11/2024 0

Kecelakaan Truk Tambang di Bogor Kembali Memakan Korban Jiwa, AGJT; Pemerintah Harus Selesaikan Permasalahan Dari Akarnya

BOGOR (KM) – Kecelakaan lalulintas yang melibatkan truk tronton kembali terjadi dengan memakan korban jiwa, kali ini terjadi di wilayah Ruas Jalan Rumpin – Parungpanjang, Desa Sukasari, Kecamatan Rumpin, Bogor, Sabtu (2/10). Menurut Kapolsek Rumpin, Kejadian bermula ketika truk tronton dari arah Rumpin mengarah ke Ciaul Desa Sukasari, namun sesampainya di wilayah kp. Cijengir, truk tersebut menabrak kendaraan roda dua yang dikendarai MI dan penumpang HH hingga terseret kurang lebih dua meter. Kejadian tersebut membuat MI kehilangan nyawa dan HH dilarikan ke RS terdekat untuk [...]

Kupas.Profil

22/02/2024 0

Jaga Legacy LQ Indonesia Lawfirm, Phio Selesaikan Sarjana Hukum

JAKARTA (KM) – Phioruci Pangkaraya berhasil menyelesaikan sidang skripsi Sarjana Hukum di STIH Gunung [...]

Twitter KM